halo sobat k-c selamat malam, kali ini sebelum saya tidur saya ingin share software recovery yaitu easus data recovery, apa itu easus data recovery?
pernahkah sobat sekalian kehilangan data entah karena terhapus atau lainnya atau bahkan lebih parah yaitu kena format waduh bahaya nih apalagi kalo itu data kerja,tugas sekolah,dll bisa mati kelabakan kalo sampe kehilangan itu dan apalagi kalo itu cuma data satu"nya karna belum ada copiannya, masalah besar nih.
eiittsss, tenang dulu jangan buru" nangis dulu apalagi sampe loncat dari pohon pisang hehehehe, sekarang masalah seperti ini bukan lagi masalah besar karena sekarang ada easus data recovery, ya kenapa saya memposting easus data recovery kenapa engga data recovery lainnya aja sih, jawabanya adalah karena easus data recovery ini lebih tangguh dari pada data recovery lainnya.
ini terbukti sewaktu saya kemarin kehilangan partisi komputer saya dan di partisi itu banyak sekali data" penting saya, mulai dari musik,film,software,document,dll. dan semua itu ada di partisi tersebut, dan saya membuat kesalahan saya ceroboh sewaktu main" sama salah satu distro linux tanpa sadar saya udah format hardisk saya, dan dari kejadian itu, saya hanya bisa diam dan ngga percaya kalo semua data saya hilang, sampai beberapa hari saya masih memikirkan data itu dan akhirnya saya merelakan semua data saya hilang, dan suatu saat saya sedang surfing di internet saya masuk web favorit saya yang bagiin software gratis, dan pada saat itu saya melihat sebuah posting yang membahas tentang software recovery dan akhirnya saya menemukan easusu data recovery ini, udah cukup sampe di sini dulu curhatnya.
kembali lagii ke topik tadi begitulah ceritannya sampe saya berani mengatakan bahwa easusu data recovery ini menjadi software recovery recomended, karna sudah terbukti saya udah menggunakannya sendiri.
Advertisment
0 comments:
Post a Comment
Tinggalkan jejak meskipun hanya untuk mengucapkan "Terima Kasih"